Keren ! Siswi SMPIT Luqman Al Hakim Slawi Lolos KSN Tingkat Nasional
Prestasi membanggakan diraih pelajar SMPIT Luqman Al Hakim Slawi . Shareen Danish Raya Ghaizani melaju ke ajang Kompetisi Sains Nasional sebagai salah satu utusan Provinsi Jawa tengah untuk bidang IPS. Dia berhasil lolos setelah mengikuti seleksi ketat dengan pesaing hebat di KSN tingkat provinsi. Guru Pembimbing Baror Rizqoh, S.Pd mengatakan bahwa perlu perjuangan luar biasa […]
Keren ! Siswi SMPIT Luqman Al Hakim Slawi Lolos KSN Tingkat Nasional Read More »